Sepuluh Keganjilan Dari Hasil Analisa Atas Rekaman Pertandingan Timnas Indonesia dengan Arab Saudi

Sepuluh keganjilan dari hasil analisa atas rekaman pertandingan timnas Indonesia dengan Arab Saudi: 1. Menit-4: Asisten wasit I yang dekat dengan kajadian memberikan isyarat pada wasit untuk terjadinya tendangan gawang, tetapi wasit yang posisinya jauh dari kejadian memberikan tendangan bebas untuk tim Arab Saudi. 2. Menit-8: Budi Sudarsono pergerakannya dihentikan oleh pemain Arab Saudi tetapi … Continue reading Sepuluh Keganjilan Dari Hasil Analisa Atas Rekaman Pertandingan Timnas Indonesia dengan Arab Saudi

AFC Youth Championship : Indonesia Belajar dari Kekalahan

Dalam rangka membina bakat pemain muda Asia, tiap dua tahun sekali AFC (Asian Football Confederation) mengadakan kompetisi remaja U-19 yang juga sebagai babak kualifikasi U-20 Piala Dunia FIFA. Hampir semua negara di Asia turut serta mengirimkan para pemain muda berbakatnya berkompetisi di ajang ini. Tahun ini setelah melalui babak kualifikasi 16 tim berhasil masuk ke … Continue reading AFC Youth Championship : Indonesia Belajar dari Kekalahan

Indonesia Seri 1-1 Lawan Malaysia

Tim Nasional Senior Indonesia harus puas bermain imbang 1 - 1 dengan tuan rumah Malaysia dalam pertandingan pertama turnamen Merdeka Games di Shah Alam stadion, Kuala Lumpur Malaysia Rabu (23/8) malam kemarin. Indonesia yang bermain agresif sejak babak pertama, berhasil unggul lebih dulu pada menit ke 15 lewat gol Bambang Pamungkas. Bambang berhasil mengecoh pemain … Continue reading Indonesia Seri 1-1 Lawan Malaysia

Timnas Akan Hadir Di Tengah Masyarakat

PSSI mengajak masyarakat untuk lebih mengenal Tim Nasional mereka, khususnya Timnas U-23 dan Timnas Seniornya. Salah satu upaya merealisasikan hal tersebut, Kamis (29/06) siang, PSSI mengadakan pertemuan dengan mengundang perwakilan empat (4) stasiun televisi swasta Antv, SCTV, TV7 dan Trans TV. Stasiun Trans TV berhalangan hadir dalam pertemuan yang bertemakan ‘Pemaparan Program Tim Nasional Indonesia’. … Continue reading Timnas Akan Hadir Di Tengah Masyarakat

Pemain Berdarah Indonesia di Belanda Berminat Main di Tim Nasional

Persiapan tim Nasional U-23 untuk ke Belanda tinggal menunggu izin keimigrasian. Mengenai pemain Indonesia yang saat ini bermain di Belanda, Manajer tim Rahim Soekasah menjelaskan, “Pemain berdarah Indonesia yang bermain di sana sebenarnya sangat menginginkan untuk bergabung dengan tim nasional Indonesia, akan tetapi saat ini mereka hanya mempunyai passport Belanda saja. Padahal, di Belanda diizinkan … Continue reading Pemain Berdarah Indonesia di Belanda Berminat Main di Tim Nasional